Prediksi Chievo vs Bologna 23 Desember 2017
Dua klub yang tengah habis dibantai dalam beberapa pekan belakangan akan saling beradu laga lanjutan Serie A akhir pekan nanti. Tiga pekan sebelumnya, Chievo hancur remuk oleh Inter Milan sekalipun kemudian bangkit kembali dengan menahan imbang AS Roma 0-0. Sementara itu, Bologna justru dicukur Juventus 3-0 pada laga Serie A pekan lalu. Inilah kesempatan bagi keduanya untuk kembali mendapatkan tiga angka demi menjaga kesempatan bersaing di kancah Serie A. Bermain di kandang sendiri, Chievo tidak akan setengah hati untuk menargetkan tiga poin. Bologna adalah sasaran yang tepat untuk dikalahkan mengingat kualitas permainan yang relatif seimbang.
Meskipun begitu, upaya Chievo untuk mengejar kemenangan bisa jadi tidak akan terwujud jika melihat permainan Bologna secara keseluruhan. Biar bagaimanapun, Chievo punya masalah akut dalam hal produktivitas serangan, sementara Bologna bisa dibilang punya lini depan yang cukup tajam. Jika Chievo tidak disiplin menjaga area pertahanan, seperti yang mereka perlihatkan saat dibantai Inter Milan, bukan tak mungkin malah mereka yang menjadi korban dari Bologna. Bursa taruhan menjagokan Chievo dengan handicap -1/4, namun pertandingan sepertinya akan berakhir sama kuat dengan skor 1-1. Berikut adalah data lengkap dari pertemuan antara kedua tim.
PREDIKSI CHIEVO VS BOLOGNA
Head To Head Chievo vs Bologna:
19 Maret 2017 Bologna 4-1 Chievo
27 Oktober 2016 Chievo 1-1 Bologna
15 Mei 2016 Chievo 0-0 Bologna
10 Januari 2016 Bologna 0-1 Chievo
27 Maret 2014 Chievo 3-0 Bologna
Lima Pertandingan Terakhir Chievo:
17 Desember 2017 Crotone 1-0 Chievo
10 Desember 2017 Chievo 0-0 AS Roma
03 Desember 2017 Inter 5-0 Chievo
30 November 2017 Chievo 1-2 (1-1) Verona
26 November 2017 Chievo 2-1 Spal
Lima Pertandingan Terakhir Bologna:
17 Desember 2017 Bologna 0-3 Juventus
11 Desember 2017 AC Milan 2-1 Bologna
03 Desember 2017 Bologna 1-1 Cagliari
25 November 2017 Bologna 3-0 Sampdoria
21 November 2017 Verona 2-3 Bologna
Prediksi Chievo Starting Lineup:
Sorrentino, Cacciatore F, Hetemaj P, Gamberini A, Gobbi, Bastien S, Radovanovic, Rigoni N, Birsa V, Pellissier S, Inglese R
Prediksi Bologna Starting Lineup:
Mirante, Torosidis V, Gonzalez, Helander, Petkovic B, Taider S, Pulgar E, Donsah G, Verdi S, Destro M, Palacio R
PREDIKSI CHIEVO VS BOLOGNA 23 DESEMBER 2017
Bursa Pasaran Chievo 1/4:0 Bologna
Prediksi Skor By Agent Judi Bola
Chievo 1-1 Bologna